Cara Menyembunyikan Subscriber YouTube Lewat Hp

Cara Menyembunyikan Subscriber YouTube Lewat Hp

 Subscribe adalah berlangganan, jika Anda men-subscribe channel YouTube itu artinya Anda berlangganan video mereka.

Fungsi dari subscribe yaitu untuk memberitahu pelanggan, misalnya jika ada video baru dari channel YouTube maka subscriber akan menerima pemberitahuan secara otomatis.

Video dari channel yang Anda subscribe juga akan ditampilkan di halaman beranda aplikasi YouTube Anda, serta beberapa rekomendasi video yang relevan.

Secara default, YouTube menampilkan jumlah subscriber pada halaman profil channel. Jika Anda memiliki channel, YouTube mengizinkan Anda untuk memilih antara menampilkan dan menyembunyikan jumlah subscribe Anda.

Bagaimana cara menyembunyikan Subscribe di YouTube?

Untuk menyembunyikan jumlah subscriber lewat HP:

  1. Buka YouTube.
  2. Disudut kanan atas klik Profil, lalu klik Channel Anda.
  3. Dihalaman channel klik Pengaturan.
  4. Selanjutnya aktifkan opsi "Keep all my subscription private".
  5. Selesai, jumlah subscriber channel Anda telah disembunyikan.

Untuk menampilkan jumlah subscriber, ulangi langkah diatas, kemudian matikan opsi "keep all my subscription private".

Manfaat Menyembunyikan Subscriber

Umumnya, channel yang memilih untuk menyembunyikan subscriber adalah channel yang memiliki jumlah subscriber sedikit, guna mendapatkan banyak subscriber.

Mengapa demikian, karena beberapa pengguna YouTube terkadang memilih men-subscribe channel dengan jumlah subscriber yang dianggap sudah layak untuk disubscribe.

Baca juga cara copy paste komentar youtube di HP Android untuk mempromosikan channel Anda di video orang lain.

Iklan Atas Artikel

Iklan Tengah Artikel 1

Iklan Tengah Artikel 2

Iklan Bawah Artikel

Free Online Tools

Font tulisan keren untuk Instagram.

Terbaru!

Cara membuat tulisan baca selengkapnya (read more) di WhatsApp, salin dan tempel tanpa aplikasi.

Terbaru!

Pembuat tulisan keren untuk TikTok, salin dan tempel font gratis secara online tanpa aplikasi.

Salin dan tempel font online lengkap: miring, tebal, latin, coret, keren dll.

Baru!

Tool untuk mengubah warna tulisan menjadi biru untuk bio, komentar, caption, status & postingan di media sosial.

Tool copy paste tulisan keren.

Penghasil font aesthetic mewah (copy & paste) alphabet aesthetic.

Editor teks simbol keren (salin dan tempel).

Terbaru!

Pembuat Nama Korea dapat membantu Anda mengetahui nama korea Anda berdasarkan tanggal lahir.